Polres Fakfak Gelar Ujian Kesamaptaan Calon Security PPNPN Kejaksaan Negeri Fakfak

- Jurnalis

Minggu, 28 Agustus 2022 - 16:37 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Fakfak Gelar Ujian Kesamaptaan Calon Security PPNPN Kejaksaan Negeri Fakfak, (Sumber: Humas Polres Fakfak)

Polres Fakfak Gelar Ujian Kesamaptaan Calon Security PPNPN Kejaksaan Negeri Fakfak, (Sumber: Humas Polres Fakfak)

Embaranmedia.com, Fakfak – Kepolisian Resor Fakfak melalui Jajaran Sat Binmas menggelar ujian Kesamaptaan Calon Security PPNPN Kejaksaan Negeri Fakfak, Sabtu (27/8/2022), bertempat di Lapangan 16 November Kabupaten Fakfak.

Ujian Kesamaptaan bagi Calon Security PPNPN Kejaksaan Negeri Fakfak ini, bekerjasama dengan Polres Fakfak melalui Satuan Binmas, berdasarkan Surat Permintaan Bantuan Penguji Seleksi Calon Security PPNPN Kejaksaan Negeri Fakfak Nomor : B-775/R.2.12/Cp/08/2022, Tanggal 23 Agustus 2022.

Baca Juga :  Jelang Putusan Dismissal, Bupati Fakfak Imbau Warga Jaga Stabilitas Keamanan Daerah

Bertindak selaku Tim Penguji untuk tes kesamaptaan, antara lain :
a. Kasat Binmas Polres Fakfak (Iptu Ilham, SH,MM)
b. Kasi Dokkes Polres Fakfak (dr. Michael Ahyuan)
c. Dokter Puskesmas Fakfak (dr. Indra Sully, MM)
d. Kasi Pidum Kejaksaan Negeri Fakfak, serta
e. Staf Binmas Polres Fakfak dan Staf Kejaksaan Negeri Fakfak.

Adapun Peserta Seleksi adalah sebanyak 25 Orang Laki-laki. Sedangkan materi yang diujikan sebagai berikut :

  • Lari 12 menit,
  • Pull up 1 menit,
  • Sit Up 1 menit,
  • Push Up 1 menit,

Untuk hasil test kesamaptaan sudah diserahkan kepada Kasi Pidum selaku Koordinator Panitia, untuk selanjutnya dilaporkan kepada Kepala Kejaksaan Negeri Fakfak sebagai Ketua Penyelenggara Rekruitmen Calon Security PPNPN Kejaksaan Negeri Fakfak.

Baca Juga :  Waka Polres Fakfak Pimpin Apel Gelar Operasi Mansinam 2025, 7 Jenis Jadi Fokus Penindakan

Kapolres Fakfak AKBP Hendriyana, SE. MH., melalui Kasat Binmas Iptu Ilham, SH. MM mengatakan, kami bekerja sama dengan Kejaksaan Negeri Fakfak melaksanakan Ujian Kesamaptaan bagi Calon Security PPNPN Kejaksaan Negeri Fakfak.

“Kegiatan ini juga merupakan wujud sinergitas antara Polres Fakfak dengan Kejaksaan Negeri Fakfak,”Ujarnya. (EM/01)

Berita Terkait

Satlantas Polres Fakfak Bagikan Bingkisan dan Stiker Imbauan kepada Pengguna Jalan
Waka Polres Fakfak Pimpin Apel Gelar Operasi Mansinam 2025, 7 Jenis Jadi Fokus Penindakan
Pekan Ini APBD 2025 Kabupaten Fakfak Ditargetkan Rampung
Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Pimpin Apel Terakhir, Untung Tamsil Titip Pesan ini ke ASN
Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Terpilih Siapkan Langkah Strategis untuk 100 Hari Pertama
DPRD Fakfak Gelar Rapat Paripurna, Resmi Tetapkan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025-2030
DPRD Fakfak Akan Segera Gelar Paripurna Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Jelang Putusan Dismissal, Bupati Fakfak Imbau Warga Jaga Stabilitas Keamanan Daerah
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:56 WIT

Satlantas Polres Fakfak Bagikan Bingkisan dan Stiker Imbauan kepada Pengguna Jalan

Senin, 10 Februari 2025 - 21:45 WIT

Pekan Ini APBD 2025 Kabupaten Fakfak Ditargetkan Rampung

Senin, 10 Februari 2025 - 11:54 WIT

Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Pimpin Apel Terakhir, Untung Tamsil Titip Pesan ini ke ASN

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:35 WIT

Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Terpilih Siapkan Langkah Strategis untuk 100 Hari Pertama

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:15 WIT

DPRD Fakfak Gelar Rapat Paripurna, Resmi Tetapkan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025-2030

Berita Terbaru

error: