Untung Tamsil Himbau Warga Fakfak Sukseskan Pemilu 14 Februari 2024 Dengan Aman dan Damai

- Jurnalis

Rabu, 7 Februari 2024 - 12:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Embaranmedia.com, FAKFAK – Ketua DPC Partai Gerindra Fakfak, Untung Tamsil menyampaikan bahwa Partai Gerakan Indonesia Raya hadir sebagai representasi perjuangan untuk melanjutkan cita-cita pembangunan indonesia raya, sesuai apa yang telah diamanatkan oleh Bung Karno, yang kemudian para penerus bangsa harus mengambil peran dan mengisi pembangunan daerah, bangsa dan negara.

“Hari ini kita semua ikut mengambil peran, karena diruang politik lah yang dapat melanjutkan, mengisi pembangunan bangsa, negara dan daerah,”katanya dalam sambutan malam perayaan HUT Partai Gerindra ke-16 Tahun, Selasa (06/02/2024) malam.

Untung Tamsil menyampaikan terimakasih kepada seluruh masyarakat Fakfak yang telah memberikan kepercayaannya, sehingga Partai Gerindra akan bersama-sama rakyat, bangkit bergerak untuk membangun daerah ini.

Kemudian, Untung Tamsil akrab disapa Kaka UT ini juga menghimbau dan mengajak masyarakat Fakfak untuk sukseskan pemilihan umum tahun 2024 pada tanggal 14 Februari, dan tentukan pilihannya untuk nasib kemajuan negara, bangsa dan daerah ini kedepan.

“Kita jaga stabilitas keamanan daerah kita, jaga stabilitas politik kita, Perbedaan adalah anugerah dari tuhan. Mari kita tetap jaga, sehingga daerah ini tetap aman, damai dan kondusif,”pungkasnya.

Berbagai rangkaian kegiatan HUT Partai Gerindra ke-16, Gerindra Fakfak menggelar ziarah makam di TMP Lembah Onim dan menyalurkan santunan dan tali kasih serta doa syukuran bersama Pengurus, Simpatisan dan Kader Partai Gerindra dan juga Panggung Hiburan Rakyat untuk masyarakat Fakfak.

 

Penulis : Risman Bauw

Editor : Redaksi Embaranmedia

Berita Terkait

Beri Arahan Cakada se-Indonesia, Ketua Majelis Syura PKS: Pantang Pulang Sebelum Menang
Sah! Bahlil Lahadalia Ketum Golkar Periode 2024-2029
Dihari Terakhir Bawaslu Fakfak Telah Terima Permohonan Sengketa Calon Perseorangan Said Hindom-Rico Thie
KPU Fakfak Gelar Bimtek Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Keuangan bagi PPD dan PPS
KPU Fakfak Gelar Pengukuhan dan Penandatanganan Pakta Integritas bagi Sekertariat PPD dan PPS
KPU Fakfak Gelar Sosialisasi PKPU Nomor 8 Tahun 2024 Tentang Pencalonan Kepala Daerah
Hamid Kuman Nilai UTA’YOH Masih Layak Untuk Melanjutkan Kepemimpinan di Fakfak
KPU Fakfak Luncurkan Tahapan Pemilihan Bupati 2024, Warga Dihimbau Gunakan Hak Pilihnya pada 27 November 2024
Berita ini 58 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 21 Agustus 2024 - 15:53 WIB

Beri Arahan Cakada se-Indonesia, Ketua Majelis Syura PKS: Pantang Pulang Sebelum Menang

Rabu, 21 Agustus 2024 - 15:43 WIB

Sah! Bahlil Lahadalia Ketum Golkar Periode 2024-2029

Kamis, 1 Agustus 2024 - 09:09 WIB

Dihari Terakhir Bawaslu Fakfak Telah Terima Permohonan Sengketa Calon Perseorangan Said Hindom-Rico Thie

Senin, 29 Juli 2024 - 18:58 WIB

KPU Fakfak Gelar Bimtek Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Keuangan bagi PPD dan PPS

Minggu, 28 Juli 2024 - 14:46 WIB

KPU Fakfak Gelar Pengukuhan dan Penandatanganan Pakta Integritas bagi Sekertariat PPD dan PPS

Berita Terbaru

KPU Kabupaten Fakfak

Pleno DPSHP Sukses, Berikut Total Pemilih Sementara di Distrik Fakfak Tengah!

Kamis, 12 Sep 2024 - 09:58 WIB

error: