Menu

Mode Gelap
Kenalkan Tugas Kemanusiaan Sejak Dini, Basarnas Fakfak Ajak Anak TK Belajar Dayung Hasil Rapat Tertutup di KSOP Fakfak: Permasalahan Ndari Cahaya Papua Akan Diselesaikan Secara Internal Polemik Pelabuhan Fakfak, Rapat Tertutup Digelar Sejak Pagi dan Belum Selesai Upaya Perluas Perlindungan Jamsostek, BPJS Ketenagakerjaan Gelar Sosialisasi Kepada Klasis GPI Fakfak Kolonel Inf Irwan Budiana Berikan Jamdan Kepada Prajurit Korem 182/JO Tanamkan Budaya Tertib Lalulintas, Satlantas Polres Fakfak Gelar Penyuluhan Keliling di Pelajar SD

Politik

UTAYOH Optimis Sebagai Calon Bupati Fakfak, Salim Alhamid : 5 Hari Verfak Perbaikan UTAYOH Tembus 1.404 MS Dukungan KTP

badge-check


					Foto : embaranmedia.com Rabu (12/08/20) Malam . (JS) Perbesar

Foto : embaranmedia.com Rabu (12/08/20) Malam . (JS)

Fakfak – Tim UTAYOH melakukan Konferensi Pers terkait hasil tahapan verifikasi faktual perbaikan yang sudah berjalan selama 5 hari ini dan tersisa 4 hari kedepan di Mbima Wri UTAYOH atau Sekretariat UTAYOH kabupaten Fakfak Rabu (12/08/20) Malam.

Ketua Tim Pemenangan UTAYOH Kab.Fakfak Salim Alhamid mengatakan pada konferensi pers bahwa “tahapan yang sudah kami lakukan sampai memasuki tahap verifikasi perbaikan dari KPUD Fakfak kami UTAYOH sangat siap dan yang seharusnya kami memperbaiki dukungan KTP di Verifikasi faktual awal sebesar 1.195 karena diganti 2 kali lipat sehingga berjumlah 2.390 sedangkan yang kami serahkan ke KPUD Fakfak sebanyak 3.894 dukungan KTP dan dilakukan penelitian sehingga masuk ke verifikasi administrasi, alhamdulillah yang diserahkan KPUD memenuhi syarat Sebanyak 3.844 setelah di verifikasi administrasi, “jelas Salim Alhamid.

Selain itu sambung, Salim Alhamid menyampaikan juga ” sesuai jadwal pelaksanaan verifikasi faktual perbaikan dimulai pada tanggal 08 Agustus 2020 – 16 Agustus 2020. Rabu 12 Agustus 2020 kita memasuki hari ke 5 verifikasi faktual perbaikan, dimana dari jumlah yang ada hingga malam ini di penyebaran 17 Distrik sesuai hasil sementara yang kami dapatkan dari teman-teman LO Kelurahan/ Kampung melalui sistem yang sudah kami lakukan dan catatan-catatan penting yang kami siapkan sehingga pada malam ini UTAYOH mendapatkan dukungan KTP yang memenuhi syarat sebesar 1.404 yang Memenuhi Syarat, artinya dari 1.195 yang merupakan kekurangan kami di verifikasi awal ini akan menutupi kekurangan itu. Malam ini alhamdulillah kami sudah melebihi angka kekurangan di verifikasi faktual awal dan masih ada waktu tersisa 4 hari lagi untuk kita menyelesaikan seluruh dukungan KTP verifikasi faktual perbaikan semoga 4 hari kedepan ada tambahan dari hasil malam ini dari murni dukungan masyarakat fakfak,”ungkapnya” . (JS)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Begini Alasan PDIP Pilih Constant Karma Dampingi BTM di PSU Pilkada Papua

12 Maret 2025 - 09:00

Partai Gerindra Gelar KLB, Prabowo Kembali Terpilih Sebagai Ketua Umum dan Ketua Dewan Pembina

13 Februari 2025 - 20:44

Paslon Samaun Dahlan – Donatus Nimbitkendik Resmi Ditetapkan, LO Santun Ajak Masyarakat Bersatu

7 Februari 2025 - 17:20

Relawan Domanja Angkat Bicara: Fakfak Bukan Sebagai Dalang Kotak Kosong Pilgub Papua Barat 2024

13 Desember 2024 - 09:33

Bodewin Wattimena-Ely Toisutta Menangkan Pilwalkot Ambon 2024

10 Desember 2024 - 12:58

Trending di Politik
WhatsApp
error: