Menu

Mode Gelap
KSOP Fakfak Lakukan Pemeriksaan Kapal Pesiar Asing di Perairan Kiti-Kiti Hakikat Berpikir dalam Pandangan 3 Ideologi Dr. Ronald Helweldery Tegaskan Pentingnya Jalur Laut ke Barat untuk Majukan Fakfak Cermin Buram Sistem Ekonomi Sekuler Kapitalisme Dua Event Besar Warnai Akhir Tahun, Masohi dan Banda Rayakan Semangat Budaya dan Persaudaraan Sekda Fakfak Ingatkan ASN: Perencanaan Harus Punya Sentuhan ke Masyarakat

Konseling & Rohani

Polres Fakfak Gelar Anjangsana Peringati Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1445 H

badge-check


					Embaranmedia.com || Humas Polres Fakfak || Polres Fakfak Gelar Anjangsana Peringati Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1445 H, Senin (02/10/2023) pagi. Perbesar

Embaranmedia.com || Humas Polres Fakfak || Polres Fakfak Gelar Anjangsana Peringati Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1445 H, Senin (02/10/2023) pagi.

FAKFAK, Embaranmedia.com – Kepolisian Resor Fakfak menggelar perayaan kegiatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW tahun 2023 / 1445 H bertempat di Masjid Al-Ikhlas Polres Fakfak yang beralamat di Jalan Thumburuni no 1 Fakfak pada hari senin (2/10/2023) pukul 10.00 wit.

Dalam rangkaian perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW tahun ini yang bertemakan “Dengan meneladani Akhlak Rasulullah SAW, kita tingkatkan kinerja dengan iklas dan cerdas guna mewujudkan Polri presisi Indonesia maju

Selanjutnya Personil Polres Fakfak yang dipimpin oleh Kabag SDM Kompol Henderjetha H.Yassu, SH melaksanakan Anjangsana dengan sentuhan tali asih berupa bantuan paket sembako kepada Anak-anak yang menyandang Disabilitas yang berada di wilayah Fakfak.

Kapolres Fakfak AKBP Hendriyana melalui Kabag SDM Kompol Henderjetha H. Yassu mengatakan, hari ini kami melaksanakan Perayaan Maulid Nabi yang merupakan momen untuk kita meneladani nilai-nilai dan ajaran Rasulullah SAW yang diberikan untuk umatnya dalam menjalani kehidupan ibadah maupun bermuamalah.

“Dalam kesempatan yang baik ini kami melaksanakan Anjangsana dengan memberikan sedikit bantuan Paket Sembako kepada Anak-anak penyandang Disabilitas (cacat). Semoga dengan sedikit bantuan ini dapat membantu meringankan beban kebutuhan sehari-hari,”ujar Kabag SDM

Dengan adanya kegiatan Anjangsana ini salah satu warga yang mendapatkan bantuan sembako mengucapkan terimakasih kepada Polres Fakfak.

“Semoga bapak ibu sekalian selalu diberikan kesehatan dan niat baiknya ini dibalas oleh Tuhan / Allah Subhanahu wa ta’ala,”ucapnya. (EM/01)

Baca Lainnya

Distrik Pariwari Kembali Membawa Pulang Piala Bergilir MTQ Ke XI Distrik Fakfak Timur Tengah

5 Oktober 2025 - 15:19

MTQ XI Fakfak Dibuka, Marten Wouw Gaungkan Persatuan

2 Oktober 2025 - 08:03

Dari Kotam Menuju Nasional: Semangat MTQ XI Kabupaten Fakfak

2 Oktober 2025 - 07:27

BRI Pasang QRIS di Kotak Amal Masjid Agung Fakfak

30 September 2025 - 15:11

Pastor Yoseph Sambut Peserta MTQ XI dengan Pesan Toleransi

30 September 2025 - 14:48

Trending di Berita
WhatsApp
error: