Menu

Mode Gelap
Batik Fakfak Siap Mendunia! Bank Papua Beri Dukungan Penuh untuk Karya Anak Daerah Sekretaris Disdikpora Fakfak: Penggeledahan Bukan Ancaman, Tapi Pelajaran Berharga Dewan Adat Mbaham Matta Fakfak Gelar Konferensi III, Teguhkan Persaudaraan Kapolda Papua Barat Sampaikan Apresiasi kepada Masyarakat atas Dukungan dalam Pengamanan Kunjungan Wakil Presiden Pasca Penggeledahan Kejaksaan, Wabup Donatus Tinjau Disdikpora Fakfak: “Jangan Takut Kalau Tidak Bersalah” Usut Skandal Rp 420 Juta Beasiswa ADIK, Kejari Fakfak Geledah Kantor Disdikpora

Fakfak Terkini

Kini Rasakan Air Bersih, Rahma Temongmere: Terima Kasih Bapak Bupati Untung Tamsil

badge-check


					Rahma Temongmere, (Foto : EM/AZT) Perbesar

Rahma Temongmere, (Foto : EM/AZT)

Embaranmedia.com, FAKFAK – Puluhan tahun baru merasakan Air Bersih, mama Rahma Temongmere sangat bersyukur atas rumahnya yang berpuluh tahun barulah diberikan bantuan Jaringan Air Bersih oleh Bupati Fakfak Untung Tamsil.

“Syukur Alhamdulillah dengan perhatian bapa Untung Tamsil akhirnya beta punya rumah sudah bisa ada Air Bersih, terima kasih bapa Untung Tamsil,”kata mama rahma.

“Ado sa senang sekali,”ungkap mama rahma temongmere sambil memeluk Bupati Untung Tamsil dengan raut wajah menangis.

Mama Rahma Temongmere juga mengungkapkan bahwa rumahnya sudah sekian lama tidak mendapatkan Air bersih, dan selama ini ia bersama keluarganya hanya mengharapkan air hujan.

Mama Rahma pun berharap agar kedepannya bantuan jaringan air bersih bukan saja dirasakan oleh dirinya bersama keluarga tetapi juga dapat tersentuh oleh seluruh masyarakat Fakfak yang belum merasakan air bersih. (EM/AZT)

Baca Lainnya

Dewan Adat Mbaham Matta Fakfak Gelar Konferensi III, Teguhkan Persaudaraan

7 November 2025 - 08:18

Pasca Penggeledahan Kejaksaan, Wabup Donatus Tinjau Disdikpora Fakfak: “Jangan Takut Kalau Tidak Bersalah”

6 November 2025 - 18:15

Usut Skandal Rp 420 Juta Beasiswa ADIK, Kejari Fakfak Geledah Kantor Disdikpora

6 November 2025 - 16:57

Badarudin Heremba Serap Aspirasi Tokoh Lintas Agama Saat Reses di Fakfak

6 November 2025 - 12:24

Yonif TP 808/Mbaham Matta Gelar Rapid Test Malaria dan HIV: Wujud Nyata Kepedulian Kesehatan Prajurit dan Masyarakat Fakfak

6 November 2025 - 08:31

Trending di Berita
WhatsApp
error: