Tak Ikuti Surat Edaran, Bupati Fakfak Kembali Tegaskan Pimpinan OPD Lakukan Berangkat Dinas Keluar Daerah Harus Melapor

- Jurnalis

Jumat, 11 Februari 2022 - 02:16 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Fakfak, Untung Tamsil, S.Sos, M.Si, (Foto: EM/AZT)

Bupati Fakfak, Untung Tamsil, S.Sos, M.Si, (Foto: EM/AZT)

Embaranmedia.com, Fakfak – Bupati Fakfak, Untung Tamsil meminta kerjasama, loyalitas dan dukungan dari seluruh Pimpinan OPD untuk bersama-sama mewujudkan Visi Misi Besar Pemerintah Kabupaten Fakfak yaitu Fakfak Tersenyum.

Selain itu, Bupati Untung Tamsil menghimbau tegas kepada seluruh Pimpinan OPD Lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Fakfak yang melakukan Berangkat Dinas ke luar daerah harus melapor kepada Bupati.

Hal tersebut disampaikan tegas Bupati Untung Tamsil dalam sambutannya dihadapan Pimpinan OPD saat Pelantikan 2 Pejabat Administrator dan Penyerahan Pelaksana Tugas Harian Sekertaris Daerah, yang berlangsung di Gedung Winder Tuaere, Kamis (10/02/2022) Kemarin.

“Saya minta dukungan dari Bapak dan Ibu Pimpinan OPD sekalian. Kalau ada sesuatu lapor kepada Bupati, jangan kerja-kerja sendiri, mau berangkat Pimpinan OPD Lapor Bupati, saya sudah keluarkan edaran tapi tidak pernah melapor, nanti sudah berangkat baru tiba-tiba saya tau. Saya tidak butuh dihormati karena saya bertanggungjawab kepada Negara, Rakyat dan Tuhan yang telah memberikan amanah ini kepada saya bersama Ibu Yohana,”Tegas Bupati Fakfak, Untung Tamsil.

Baca Juga :  DPRD Fakfak Akan Segera Gelar Paripurna Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Selanjutnya, Saat ditanyakan embaranmedia.com terkait Evaluasi Kinerja ASN, Bupati Untung Tamsil, membeberkan, akan segera Mengevaluasi Kinerja Pimpinan OPD Lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Fakfak.

Baca Juga :  Satlantas Polres Fakfak Bagikan Bingkisan dan Stiker Imbauan kepada Pengguna Jalan

“Sebagai Pembina atau Pejabat Tertinggi Kepegawaian, Saya pasti segera mengevaluasi seluruh Pimpinan OPD Lingkungan Pemerintah Kabupaten Fakfak, ini juga ada beberapa aturan-aturan sehingga Mengevaluasi Pejabat Tinggi Pratama ada mekanismenya, walaupun Bupati mempunyai Pemegang kekuasaan tertinggi sebagai Pejabat Kepegawaian tetapi ada aturan untuk kita mengevaluasi, yah, mudah-mudahan kedepannya lebih baik lagi,”Pungkasnya. (EM/AZT)

Berita Terkait

Satlantas Polres Fakfak Bagikan Bingkisan dan Stiker Imbauan kepada Pengguna Jalan
Waka Polres Fakfak Pimpin Apel Gelar Operasi Mansinam 2025, 7 Jenis Jadi Fokus Penindakan
Pekan Ini APBD 2025 Kabupaten Fakfak Ditargetkan Rampung
Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Pimpin Apel Terakhir, Untung Tamsil Titip Pesan ini ke ASN
Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Terpilih Siapkan Langkah Strategis untuk 100 Hari Pertama
DPRD Fakfak Gelar Rapat Paripurna, Resmi Tetapkan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025-2030
DPRD Fakfak Akan Segera Gelar Paripurna Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Jelang Putusan Dismissal, Bupati Fakfak Imbau Warga Jaga Stabilitas Keamanan Daerah
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:56 WIT

Satlantas Polres Fakfak Bagikan Bingkisan dan Stiker Imbauan kepada Pengguna Jalan

Senin, 10 Februari 2025 - 21:51 WIT

Waka Polres Fakfak Pimpin Apel Gelar Operasi Mansinam 2025, 7 Jenis Jadi Fokus Penindakan

Senin, 10 Februari 2025 - 21:45 WIT

Pekan Ini APBD 2025 Kabupaten Fakfak Ditargetkan Rampung

Senin, 10 Februari 2025 - 11:54 WIT

Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Pimpin Apel Terakhir, Untung Tamsil Titip Pesan ini ke ASN

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:35 WIT

Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Terpilih Siapkan Langkah Strategis untuk 100 Hari Pertama

Berita Terbaru

Fakfak Terkini

Jaga Kamtibmas di Fakfak, Raja Ati-Ati Dukung Penuh Pemerintah dan Polri

Minggu, 16 Feb 2025 - 18:58 WIT

error: