Bupati Fakfak Serahkan Bantuan Terhadap Korban Bencana Abrasi Pantai di 5 Distrik

- Jurnalis

Jumat, 24 Juni 2022 - 10:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Fakfak Serahkan Bantuan Terhadap Korban Bencana Abrasi Pantai di 5 Distrik, (Foto: EM/AZT)

Bupati Fakfak Serahkan Bantuan Terhadap Korban Bencana Abrasi Pantai di 5 Distrik, (Foto: EM/AZT)

Embaranmedia.com, Fakfak – Pemerintah Daerah Kabupaten Fakfak melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) melakukan penyerahan bantuan kepada Warga yang terdampak Bencana Alam gelombang tinggi beberapa waktu lalu di 5 Distrik yaitu, Distrik Fakfak Timur Tengah, Kokas, Teluk Patipi dan Arguni, Furwagi. Penyerahan Bantuan tersebut berlangsung di Gedung Wintder Tuaere Fakfak, Kamis (23/06/2022) Sore.

Baca Juga :  9 Kali Berturut-turut Raih WTP dari BPK RI, Yohana Hindom: Ini Doa dan Dukungan Masyarakat Fakfak

Bantuan tersebut diserahkan langsung secara simbolis oleh Bupati Fakfak Untung Tamsil kepada Masyarakat yang terdampak Musibah Bencana Alam Gelombang Tinggi.

Plt. Kepala BPBD Kabupaten Fakfak, Abdul Samad Hatala, menyampaikan bahwa penyerahn bantuan hari ini ada 5 Distrik yaitu Distrik Teluk Patipi, Furwagi, Fakfak Timur Tengah, Arguni dan Kokas dengan jumlah 95 masyarakat yang menerima bantuan karena terkena Bencana Alam.

Baca Juga :  Danrem Kolonel Inf. Aswin Kartawijaya: Babinsa Harus Contoh Serka Ramli Nasir

“Hal-hal yang mengenai dengan permasalahan ini, kita tanggap cepat dari kemarin, memang prosesnya lama karena harus kita mempersiapkan administrasi sebaik mungkin sehingga tidak terjadi hal-hal yang kita tidak ingin bersama,”Ujarnya.

Sementara itu, Bupati Untung Tamsil dalam sambutannya, mengatakan, ini merupakan wujud kepedulian Pemerintah terhadap bapak dan ibu.

Baca Juga :  Polres Gelar Tes Kesamaptaan Jasmani Semester Kedua Tahun 2024

“Pemerintah itu hadir untuk melihat apa yang terjadi dan juga permasalahan-permasalahan yang ada diwilayah ini. Dan penyerahan bantuan ini tidak banyak tetapi bisa sedikit membantu bapak dan ibu yang terkena dampak dari abrasi pantai waktu lalu,”Ujar Bupati Untung Tamsil.

Berita Terkait

Komitmen UTA_YOH Wujudkan Listrik Melalui Fakfak Terang, Berikut Ini Capaian Pembangunannya
Puskesmas dan Kantor Distrik Arguni Mulai Dikerjakan, Bupati UT: Ini Bagian Dari Wujudkan Aspirasi Masyarakat
Kembali Wujudkan Fakfak Terang, Bupati Untung Tamsil Launching Listrik 24 Jam di 3 Kampung
Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Kembali Launching Kampung Persiapan di 3 Distrik
Bupati Fakfak Buka Konsultasi Publik RPJPD 2025-2045 dan Sosialisasi RPJMD
Umar Alhamid Tegaskan Pemekaran Kampung Benar-benar Muncul dari Keinginan Masyarakat
Didampingi Yohana Hindom, Bupati Untung Tamsil Launching 4 Kampung Persiapan di Wilayah Distrik Pariwari
Bupati Untung Tamsil Launching Kampung Persiapan Tanama Tware dan Salobar Raya
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 16 September 2024 - 09:49 WIB

Komitmen UTA_YOH Wujudkan Listrik Melalui Fakfak Terang, Berikut Ini Capaian Pembangunannya

Minggu, 15 September 2024 - 13:04 WIB

Puskesmas dan Kantor Distrik Arguni Mulai Dikerjakan, Bupati UT: Ini Bagian Dari Wujudkan Aspirasi Masyarakat

Minggu, 15 September 2024 - 09:35 WIB

Kembali Wujudkan Fakfak Terang, Bupati Untung Tamsil Launching Listrik 24 Jam di 3 Kampung

Sabtu, 14 September 2024 - 07:43 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Kembali Launching Kampung Persiapan di 3 Distrik

Jumat, 13 September 2024 - 21:24 WIB

Bupati Fakfak Buka Konsultasi Publik RPJPD 2025-2045 dan Sosialisasi RPJMD

Berita Terbaru

error: