Bupati Fakfak Serahkan Bantuan Dana Hibah Kepada Rumah Ibadah, Lembaga dan Organisasi

- Jurnalis

Rabu, 5 Juli 2023 - 11:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Fakfak Serahkan Bantuan Dana Hibah Kepada Rumah Ibadah, Lembaga dan Organisasi, (Foto: EM/AZT).

Bupati Fakfak Serahkan Bantuan Dana Hibah Kepada Rumah Ibadah, Lembaga dan Organisasi, (Foto: EM/AZT).

Embaranmedia.com, FAKFAK – Bupati Fakfak Untung Tamsil, S.Sos, M.Si menyerahkan secara simbolis Bantuan Dana Hibah Daerah Kabupaten Fakfak kepada Rumah Ibadah, Lembaga dan Organisasi tahun anggaran 2023, di Gedung Winder Tuaere, Rabu (05/07/2023) pagi.

Dalam sambutannya, Bupati Untung Tamsil menyampaikan bahwa Pemerintah kabupaten Fakfak sudah dua tahun ini, secara terus menerus memberikan perhatian dukungan kepada rumah ibadah, organisasi, masyarakat dan lain lain.

“Sumber sumber pembiayaan negara berasal dari 3 (Tiga) sumber yakni, Dana alokasi khusus (DAK), Dana alokasi umum (DAU) dan Dana Perimbangan (Otsus),”Sebut Bupati Untung Tamsil.

Baca Juga :  Kapolres AKBP Hendriyana Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2024

Bupati Untung Tamsil mengatakan, keberlangsungan pembangunan harus ada dukungan dari pemerintah, sehingga ia dengan tegas meminta kepada Sekertaris Daerah untuk memberikan bantuan secara transparan

“Setelah menerimaan dana bantuan ini, maka itu kami meminta juga kewajibannya untuk melaporkan segala bentuk tindakan atau kegiatan yang di lakukan kepada pemerintah daerah,”Pintanya.

Bupati juga menyebutkan, jumlah seluruh pembiayaan dana bantuan Hibah berkisar 26 Miliyar 165 Juta 851 ribu rupiah.

“Ada juga bantuan sosial dan bantuan pendidikan yang akan di bagikan kepada para mahasiswa yang sudah tercantum namanya, juga bantuan dari sumber dana tak terduga, itu dikeluarkan apabila ada terjadi bencana, yang kemudian melalui proses administrasi yang harus di ikuti,”Tandasnya.

Baca Juga :  Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Kembali Launching 6 Kampung Persiapan di 3 Distrik

Lebih lanjut Bupati Untung Tamsil membeberkan bahwa Pemerintah juga menyiapkan bantuan yang bisa mengkaver apabila ada keluarga yang meninggal dunia diluar kota sehingga harus di pulangkan ke daerah, dan ini juga memerlukan proses administrasi.

“Bantuan yang pemerintah berikan harus digunakan secara baik, sehingga ada pertanggungjawaban yang baik kepada pemerintah,”Tegasnya.

Baca Juga :  Hadiri Rakorda Bidang Kepemudaan dan Olahraga, Untung Tamsil: Fakfak Adalah Gudang Atlet

Selanjutnya, Bupati Fakfak Untung Tamsil menyerahkan secara simbolis Bantuan hibah daerah kepada para Perwakilan Rumah Ibadah, Organisasi dan Lembaga.

Penerima bantuan dana hibah daerah bagi Rumah Ibadah, Lembaga dan Organisasi keseluruhanbya total berjumlah 178 Penerima.

Turut hadir, Danrem 182/Jo, Dandim 1803/Fakfak, Kejaksaan Negeri Fakfak, Kapolres Fakfak, Asisten dilingkungan Setda Fakfak, Para Pimpinan OPD dan tamu undangan yang menerima bantuan hibah daerah tahun anggaran 2023. (EM/AZT)

Berita Terkait

Jelang Hari HUT Ke-79 TNI, Danrem 182/JO Ajak Prajurit Berdoa Agar Rangkaian Kegiatan HUT TNI Lancar
Pemkab Fakfak Raih Penghargaan Akuntabilitas Kinerja Tahun 2024
Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober, Danrem 182/JO Beri Pesan Ini
Kapolres AKBP Hendriyana Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2024
Pjs. Bupati Fakfak Pimpin Apel Senin Pagi, Ini Arahannya
Menteri PANRB Dukung Penguatan Tata Kelola di Lingkup Kementerian ESDM
Mulai Hari ini, Untung Tamsil-Yohana Dina Hindom Menjalankan Cuti Kampanye Hingga 23 November 2024
Octovianus Mayor Jabat Pjs. Bupati Fakfak, Pj. Gubernur Ali Baham Titip Pesan Ini
Berita ini 31 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 4 Oktober 2024 - 11:59 WIB

Jelang Hari HUT Ke-79 TNI, Danrem 182/JO Ajak Prajurit Berdoa Agar Rangkaian Kegiatan HUT TNI Lancar

Kamis, 3 Oktober 2024 - 08:42 WIB

Pemkab Fakfak Raih Penghargaan Akuntabilitas Kinerja Tahun 2024

Selasa, 1 Oktober 2024 - 17:35 WIB

Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober, Danrem 182/JO Beri Pesan Ini

Selasa, 1 Oktober 2024 - 13:50 WIB

Kapolres AKBP Hendriyana Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2024

Senin, 30 September 2024 - 09:11 WIB

Pjs. Bupati Fakfak Pimpin Apel Senin Pagi, Ini Arahannya

Berita Terbaru

error: