Menu

Mode Gelap
Razia Gabungan TNI-Polri Sasar THM di Fakfak, Tegakkan Gaktib dan Yustisi MPIG-PTF Gencarkan Sosialisasi, Petani Pala Fakfak Dibekali Pengawasan dan Pendampingan Bermodal Semangat, Triton Dance Crew Kaimana Tembus Panggung Juara di Kota Tual Supri Patur, Putra Asli Fakfak Kini Menjabat Sekretaris PKC PMII Papua Barat-Papua Barat Daya Meriah! BRI Fakfak Undi Hadiah Simpedes, Satu Mobil Dibawa Pulang Fakfak Bersiap Sambut 8 Agustus: Peringatan Islam Masuk Papua Angkat Tiga Situs Sakral

Politik

KPU Fakfak Tegaskan Warga Yang Tidak Punya KTP Tak Bisa Ikut Pencoblosan di TPS

badge-check


					Ketua KPU Fakfak, Hendra Joenanddy Crisye Talla, (Foto: EM/Risman Bauw). Perbesar

Ketua KPU Fakfak, Hendra Joenanddy Crisye Talla, (Foto: EM/Risman Bauw).

Embaranmedia.com, FAKFAK – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Fakfak Provinsi Papua Barat menegaskan warga yang tidak punya KTP, tak bisa memasuki TPS untuk melakukan pencoblosan pada Pemilu 2024.

Itu ditegaskan Ketua KPU Fakfak, Hendra Joenanddy Crisye Talla kepada Embaranmedia.com di Fakfak, Jumat (26/1/2024).

“Secara aturan sesuai PKPU Nomor 25 tahun 2024 dan Keputusan 66 Tahun 2024 mensyaratkan, masyarakat yang datang ke TPS tidak membawa KTP maka harus membawa penggantinya,”ungkapnya

Pengganti KTP yang dimaksud, misalnya foto kopi KTP,  foto KTP, atau dokumen biodata yang terdapat foto bersangkutan dari Dukcapil.

Selain itu, tidak bisa terlayani untuk melakukan proses pencoblosan di TPS. Termasuk Kartu Keluarga (KK) juga tidak akan dilayani, tegas Hendra.

Dalam kesempatan itu, pihaknya menegaskan berpegang teguh pada aturan yang berlaku.

“Kami tidak ingin melanggar aturan, sehingga ini harus dipahami secara baik oleh masyarakat,”tegasnya.

Perihal ini pula, sudah ditegaskannya kepada sejumlah Panitia Pemilihan Distrik (PPD) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) yang betugas saat Pemilu 2024..

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Begini Alasan PDIP Pilih Constant Karma Dampingi BTM di PSU Pilkada Papua

12 Maret 2025 - 09:00

Partai Gerindra Gelar KLB, Prabowo Kembali Terpilih Sebagai Ketua Umum dan Ketua Dewan Pembina

13 Februari 2025 - 20:44

Paslon Samaun Dahlan – Donatus Nimbitkendik Resmi Ditetapkan, LO Santun Ajak Masyarakat Bersatu

7 Februari 2025 - 17:20

Relawan Domanja Angkat Bicara: Fakfak Bukan Sebagai Dalang Kotak Kosong Pilgub Papua Barat 2024

13 Desember 2024 - 09:33

Bodewin Wattimena-Ely Toisutta Menangkan Pilwalkot Ambon 2024

10 Desember 2024 - 12:58

Trending di Politik
WhatsApp
error: