Menu

Mode Gelap
Langkah Ilmiah BRIN dan Dinas Perkebunan Fakfak: Pastikan Jenis Kelamin Pala Sejak Bibit Tak Hanya Jaga Keamanan, Babinsa Fakfak Turun Tangan Bersihkan Pasar Rakyat Tanggap Cepat Dandim 1803/Fakfak, Kobaran Api di Distrik Bomberay Berhasil Dipadamkan Marga Patipi Palang Jalan Sum–Patipi Pulau, Desak Pemerintah Fakfak Segera Selesaikan Hak Ulayat Gerakan Peduli Sampah: Generasi Muda dan Ormas Jaga Laut Ambon Hari Pahlawan ke-80: Polres Fakfak Kobarkan Semangat Juang di Era Modern

Konseling & Rohani

Berbagi Antar Sesama, Remas Jami Kota Adakan Khitanan Massal

badge-check


					Remaja Masjid Jami Kota mengadakan kegiatan Khitanan Massal, (Foto: Istimewa). Perbesar

Remaja Masjid Jami Kota mengadakan kegiatan Khitanan Massal, (Foto: Istimewa).

Embaranmedia.com, Fakfak- Remaja Masjid Jami Kota mengadakan kegiatan Khitanan Massal, yang diikuti sebanyak 54 Orang anak-anak, kegiatan tersebut yang bertema Meraih “Kesalehan sosial dengan saling berbagi”. Kegiatan tersebut berlangsung dipekarangan Masjid Jami Kota Kabupaten Fakfak Provinsi Papua Barat, 19 Desember 2021 kemarin.

Hal tersebut disampaikan Ketua Remaja Masjid Jami Kota,  Firmando Rafli Hakim, S.IP dan juga selaku Sekretaris umum DPD BKPRMI Kabupaten Fakfak kepada embaranmedia.com, Senin (20/12/2021).

Menurutnya, Kegiatan ini dilakukan sebagai awal langkah eksistensi Remaja Masjid Jami Kota sebagai barometer kekuatan ummat yang dibangun dari lingkungan pemuda dan Remaja Masjid.

“Tujuan kegiatan ini untuk berbagi antar sesama, sebagai ummat muslim merupakan kewajiban dalam proses khitanan, yang sebagai langkah medis bagian dari kebersihan,”Ujar Firmando Rafly Hakim yang biasa disapa Bung Nando.

Firmando Rafly Hakim juga mengucapkan terima kasih kepada Wakil Gubernur Papua Barat, Keluarga bapak Untung Tamsil yang selaku Bupati Kabupaten Fakfak dan juga mantan Ketua Remaja Masjid Jami Kota 2 Periode, Ketua Dewan Pengurus Masjid Jami, Taufiq Heru Uswanas ( Raja Fatagar ), Dinas Kesehatan, Puskesmas Kota, Tenaga kesehatan dan Para Dokter, Ketua dan Pengurus AFKN Kabupaten Fakfak, DPD BKPRMI kab Fakfak, Bank mandiri, Keluarga Tionghoa Izak Telussa serta Remas Jami Kota secara keseluruhan.

“Kiranya Allah SWT membalas semua kebaikan saudara sekalian,”Ucapnya.

“Semoga dengan kegiatan ini, dapat meringankan Masyarakat dalam masa Pandemi Covid-19, Insyallah tali Ukhuwah Islamiah kita selalu terjaga dan keberkahan selalu menyertai kita semua,”Pungkasnya. (EM/AZT)

Baca Lainnya

Distrik Pariwari Kembali Membawa Pulang Piala Bergilir MTQ Ke XI Distrik Fakfak Timur Tengah

5 Oktober 2025 - 15:19

MTQ XI Fakfak Dibuka, Marten Wouw Gaungkan Persatuan

2 Oktober 2025 - 08:03

Dari Kotam Menuju Nasional: Semangat MTQ XI Kabupaten Fakfak

2 Oktober 2025 - 07:27

BRI Pasang QRIS di Kotak Amal Masjid Agung Fakfak

30 September 2025 - 15:11

Pastor Yoseph Sambut Peserta MTQ XI dengan Pesan Toleransi

30 September 2025 - 14:48

Trending di Berita
WhatsApp
error: