Bupati Untung Tamsil Tinjau Lokasi Pembangunan Kantor Nahdlatul Ulama Fakfak

- Jurnalis

Kamis, 20 Januari 2022 - 01:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Fakfak, Untung Tamsil, S.Sos, M.Si Didampingi Anggota DPRD Fakfak, Burhan Landupa meninjau langsung lokasi Pembangunan Kantor Nahdlatul Ulama (NU) Kabupaten Fakfak, yang bertempat di Jalan Mambruk Kelurahan Wagom Utara Distrik Pariwari.

Bupati Fakfak, Untung Tamsil, S.Sos, M.Si Didampingi Anggota DPRD Fakfak, Burhan Landupa meninjau langsung lokasi Pembangunan Kantor Nahdlatul Ulama (NU) Kabupaten Fakfak, yang bertempat di Jalan Mambruk Kelurahan Wagom Utara Distrik Pariwari.

Embaranmedia.com, Fakfak – Bupati Fakfak, Untung Tamsil, S.Sos, M.Si meninjau lokasi Pembangunan Kantor Nahdlatul Ulama (NU) Kabupaten Fakfak, yang bertempat di Jalan Mambruk Kelurahan Wagom Utara Distrik Pariwari, Rabu (19/01/2022).

Ketua Nahdlatul Ulama Kabupaten Fakfak Bapak Drs. Ali Hindom, S.Pd, menyampaikan, sebagai Ketua NU Kabupaten Fakfak sangat bersyukur betapa perhatian pemerintah dalam hal ini Bupati Kabupaten Fakfak atas rencana pembangunan lokasi kantor Nahdlatul Ulama (NU).

Baca Juga :  RTQ Assaffah Fakfak Resmi Diluncurkan oleh Bupati Fakfak Untung Tamsil

“Kami pengurus Nahdlatul Ulama (NU) Kabupaten Fakfak sudah lama ingin membangun kantor, namun baru saat ini di zaman kepemimpinan Bapak Bupati Untung Tamsil baru bisa terealisasi dan kami pengurus NU sangat bahagia,”Ujarnya.

“Kami pengurus NU Kabupaten Fakfak akan selalu koordinasi dan kolaborasi bersama pemerintah dalam peningkatan pembangunan di Kabupaten Fakfak demi terwujudnya program Visi Misi Fakfak Tersenyum,”Imbuhnya.

Baca Juga :  RTQ Assaffah Fakfak Resmi Diluncurkan oleh Bupati Fakfak Untung Tamsil

Selain itu sambung, Bupati Fakfak, Untung Tamsil, mengatakan, sebagai Pemerintah akan selalu memperhatikan kantor keagamaan sebagai wujud kemasyarakatan umat dan ini merupakan perhatian pemerintah terhadap kelembagaan keagamaan di Kabupaten Fakfak dalam menjaga Filosofi Satu Tungku Tiga Batu.

Baca Juga :  RTQ Assaffah Fakfak Resmi Diluncurkan oleh Bupati Fakfak Untung Tamsil

“Pemerintah akan membantu dalam proses pembangunan kantor NU dan mengajukan kepada DPRD untuk menjadi perhatian kita dalam peningkatan pembangunan di Kabupaten Fakfak dalam perhatian terhadap lembaga keagamaan di Kabupaten Fakfak,”Tuturnya.

“Saya meminta dukungan dari para tokoh-tokoh kelembagaan agar memberikan masukan dan dukungan dalam percepatan pembangunan di Kabupaten Fakfak,”Pinta Bupati UT. (EM/AZT)

Berita Terkait

RTQ Assaffah Fakfak Resmi Diluncurkan oleh Bupati Fakfak Untung Tamsil
Syekh Syamsuri Firdaus Terpesona Sambutan Hangat dan Semangat Syiar Al-Qur’an di Fakfak
RTQ Assaffah Fakfak Akan Gelar Launching pada 27 Agustus 2024, Dihadiri Qori Internasional Syamsuri Firdaus
Bupati Untung Tamsil Letakkan Batu Pertama Pembangunan Rumah Pastori di Kampung Sanggram
Wakil Bupati Fakfak Hadiri HUT GKI Klasis Kokas ke- 14 Tahun, Ini Yang Diharapkan
Remas dan Pemuda Kampung Saharei Fakfak Timur Gelar Khitanan Massal Yang Disaksikan Bupati Untung Tamsil
LPTQ Fakfak Akan Programkan Pelatihan Dewan Hakim dan Diklat, Simak Penjelasan Achmad Uswanas
Kabupaten Fakfak Berhasil Raih juara II Umum MTQ ke-X Tingkat Provinsi Papua Barat, Ini Kata Achmad Uswanas
Berita ini 33 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 29 Agustus 2024 - 16:02 WIB

RTQ Assaffah Fakfak Resmi Diluncurkan oleh Bupati Fakfak Untung Tamsil

Kamis, 29 Agustus 2024 - 09:53 WIB

Syekh Syamsuri Firdaus Terpesona Sambutan Hangat dan Semangat Syiar Al-Qur’an di Fakfak

Sabtu, 10 Agustus 2024 - 12:40 WIB

RTQ Assaffah Fakfak Akan Gelar Launching pada 27 Agustus 2024, Dihadiri Qori Internasional Syamsuri Firdaus

Sabtu, 20 Juli 2024 - 10:05 WIB

Bupati Untung Tamsil Letakkan Batu Pertama Pembangunan Rumah Pastori di Kampung Sanggram

Sabtu, 20 Juli 2024 - 09:49 WIB

Wakil Bupati Fakfak Hadiri HUT GKI Klasis Kokas ke- 14 Tahun, Ini Yang Diharapkan

Berita Terbaru

KPU Kabupaten Fakfak

Pleno DPSHP Sukses, Berikut Total Pemilih Sementara di Distrik Fakfak Tengah!

Kamis, 12 Sep 2024 - 09:58 WIB

error: