Menu

Mode Gelap
Berdayakan Warga Pesisir Fakfak, Karim Kramandondo Bangun Usaha Kepiting Bakau di Tanah Papua Jelang Penyaluran Bantuan Pangan Untuk Masyarakat, Pemkab Fakfak dan Bulog Gelar Sosialisasi Distribusi Makanan Bergizi Gratis di Fakfak, Dukungan Polri untuk Cegah Stunting Honorer Fakfak Audiensi Bersama BKPSDM, Bahas Kejelasan Formasi PPPK Tahap II Menag Buka Peluang Umrah dan Haji Lewat Jalur Laut: Lebih Murah, Lebih Terjangkau Adat Menyatu dengan Iman: Gereja Maghi Warnai Pembangunan GPI Eden Wagom Fakfak

Fakfak Terkini

Kwarcab 3301 Fakfak Gelar Tabur Bunga di TMP Lembah Onim dan Janji Ulang Pembina Pramuka

badge-check


					Kwarcab 3301 Fakfak Gelar Tabur Bunga di TMP Lembah Onim dan Janji Ulang Pembina Pramuka, (Foto: EM/A.S) Perbesar

Kwarcab 3301 Fakfak Gelar Tabur Bunga di TMP Lembah Onim dan Janji Ulang Pembina Pramuka, (Foto: EM/A.S)

Embaranmedia.com, Fakfak – Masih dalam rangkaian kegiatan yang sama, Pramuka Kwartir Cabang 3301 Fakfak mengelar kegiatan Tabur Bunga di Taman Makan Pahlawan Lembah Onin Fakfak dan Janji Ulang bagi Pembina, dalam Rangka memperingati HUT Pramuka ke 61 Tahun 2022, Minggu 18 September.

Dalam kegiatan ini yang bertindak selaku pembina Upacara adalah Ketua Kwarcab 3301 Fakfak, Yohana Dina Hindom.

Dalam arahan singkatnya, Yohana Dina Hindom mengajak Kakak-kakak dan Ade-Ade Pramuka untuk selalu menghormati Perjuangan Para pendahulu dalam memperjuangkan Kemerdekaan Republik Indonesia.

Selain Itu, Pukul 20.00 WIT (malam), dilanjutkan kegiatan Janji Ulang bagi Pembina yang di Pimpin oleh Wakabina Muda Kwarcab Fakfak Yosep Weripang.

Yosep Weripang dalam arahannya pun sama yaitu mengajak seluruh pembina agar dapat memajukan Pramuka di kabupaten Fakfak.

“Saya ingatkan kembali agar Kwaran yang belum dilantik segera melakukan persiapan untuk proses pelantikan, dan bagi gugus yang belum di Lantik dengan terbentuknya kwaran maka Gugus depan dapat dilantik dan melakukan Kegiatan rutin,”Punya Wakabina Muda Kwarcab Fakfak. (EM/A.S)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Honorer Fakfak Audiensi Bersama BKPSDM, Bahas Kejelasan Formasi PPPK Tahap II

9 Juli 2025 - 13:03

Kunjungan Menteri Prof. Brian Yuliarto di Fakfak, Polres Siapkan 124 Personel Pengamanan

4 Juli 2025 - 07:24

Keluhan Warga Fakfak: Terbatasnya Rute Kapal Laut Hambat Mobilitas Antar Papua

26 Juni 2025 - 08:12

Dari Hati untuk Negeri: Sentuhan Polri bagi Masyarakat Pesisir Fakfak

23 Juni 2025 - 19:31

Jejak Langkah Pertama: 28 Bintara Baru Disambut Hangat di Polres Fakfak

19 Juni 2025 - 18:19

Trending di Fakfak Terkini
WhatsApp
error: