Pemilu 2024, Bupati Untung Tamsil Bersama Istri Salurkan Hak Pilihnya di TPS 08 Kelurahan Fakfak Selatan

- Jurnalis

Rabu, 14 Februari 2024 - 08:43 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Embaranmedia.com, FAKFAK – Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024, Bupati Fakfak, Untung Tamsil dan Ketua TP PKK Kabupaten Fakfak, Siti Fatimah Bauw Tamsil bersama anak-anaknya menyalurkan suaranya di TPS 08 Kelurahan Fakfak Selatan, Rabu (14/02/2023).

Baca Juga :  Partai Gerindra Gelar KLB, Prabowo Kembali Terpilih Sebagai Ketua Umum dan Ketua Dewan Pembina

Pantauan wartawan embaranmedia.com di lapangan, Bupati Untung Tamsil bersama Istrinya tiba di lokasi TPS 08 pada pukul 09.30 WIT

Bupati murah senyum ini, saat tiba di lokasi TPS 08 langsung menyapa warga setempat.

Ia juga mengapresiasi awal pelaksanaan pemilu 2024 dapat berjalan dengan baik dan lancar.

Bupati Untung Tamsil pun mengajak seluruh masyarakat Fakfak dari karas sampai tomage untuk dapat menyalurkan hak pilihnya di TPS masing-masing.

Baca Juga :  Paslon Samaun Dahlan - Donatus Nimbitkendik Resmi Ditetapkan, LO Santun Ajak Masyarakat Bersatu

“Kepada masyarakat Fakfak dari karas hingga tomage datang ke TPS dan memilih pemimpin nasional kita dan para perwakilan kita di legislatif, jangan golput, satu suara menentukan pembangunan kedepan,”pungkasnya.

Penulis : AZT

Editor : Redaksi Embaranmedia.com

Berita Terkait

Partai Gerindra Gelar KLB, Prabowo Kembali Terpilih Sebagai Ketua Umum dan Ketua Dewan Pembina
Paslon Samaun Dahlan – Donatus Nimbitkendik Resmi Ditetapkan, LO Santun Ajak Masyarakat Bersatu
Relawan Domanja Angkat Bicara: Fakfak Bukan Sebagai Dalang Kotak Kosong Pilgub Papua Barat 2024
Bodewin Wattimena-Ely Toisutta Menangkan Pilwalkot Ambon 2024
Konsolidasi Bersama OKP Partai Golkar, Said Al Idrus Ajak Dukung Ketum Bahlil Lahadalia
Menang Hitung Cepat Pilkada Maluku 2024, Hendrik Lewerissa Sampaikan Akan Rangkul Pesaing
Paslon DoaMu Silahturahmi Bersama Ratusan Masyarakat Bugis-Makassar di Fakfak
Panwas Distrik Fakfak Lantik 29 PTPS Dalam Pilkada 2024
Berita ini 117 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 20:44 WIT

Partai Gerindra Gelar KLB, Prabowo Kembali Terpilih Sebagai Ketua Umum dan Ketua Dewan Pembina

Jumat, 7 Februari 2025 - 17:20 WIT

Paslon Samaun Dahlan – Donatus Nimbitkendik Resmi Ditetapkan, LO Santun Ajak Masyarakat Bersatu

Jumat, 13 Desember 2024 - 09:33 WIT

Relawan Domanja Angkat Bicara: Fakfak Bukan Sebagai Dalang Kotak Kosong Pilgub Papua Barat 2024

Selasa, 10 Desember 2024 - 12:58 WIT

Bodewin Wattimena-Ely Toisutta Menangkan Pilwalkot Ambon 2024

Sabtu, 30 November 2024 - 13:00 WIT

Konsolidasi Bersama OKP Partai Golkar, Said Al Idrus Ajak Dukung Ketum Bahlil Lahadalia

Berita Terbaru

error: