Menu

Mode Gelap
Oknum ASN di Fakfak Jadi Tersangka Kasus Pencabulan Anak Dibawah Umur Baznas Fakfak Tetapkan Besaran Zakat dan Fidyah 1446 H, 20 Maret 2025 UPZ Mulai Dibuka Pengangkatan CASN 2024 Paling Lambat Juni 2025 dan PPPK Oktober 2025 Istana: Pengangkatan CASN Tidak Boleh Gegabah Karena “Backbone” Bangsa DPRK Fakfak Sahkan APBD 2025, Amir Rumbouw Ingatkan Seluruh OPD Segera Laksanakan Program Yang Telah Disetujui Peringati Nuzulul Qur’an, Bupati Fakfak Ajak Semua Elemen Rapatkan Barisan Partisipasi Bangun Negeri

Fakfak Terkini

Penumpang KMP. Kalabia Yang Jatuhkan Diri Ke Laut Ditemukan Dalam Keadaan Hidup

badge-check


					Penumpang KMP. Kalabia Dari Fakfak tujuan Sorong yang Menjatuhkan Diri Ke Laut Fakfak Di Temukan, (Foto: EM/02) Perbesar

Penumpang KMP. Kalabia Dari Fakfak tujuan Sorong yang Menjatuhkan Diri Ke Laut Fakfak Di Temukan, (Foto: EM/02)

Embaranmedia.com, Fakfak – Kasat Polairud Polres Fakfak, Iptu Arif Usman Rumra, S.Sos menjelaskan tentang perkembangan pencarian salah seorang penumpang KMP. Kalabia yang dikabarkan jatuh di laut Fakfak.

“Kemarin kita mendapatkan informasi dari nahkoda, selanjutnya langsung kita menggunakan armada ke laut dengan melakukan pencarian bersama KMP. Kalabia dan teman-teman SAR, tetapi belum ditemukan tanda-tandanya, dan pada hari ini kami mendapatkan kabar kalau penumpang yang lombat dari atas KMP. Kalabia telah ditemukan, “Ujar Arif Rumra kepada Embaranmedia.com Via Telepon Seluler, Minggu (31/10/2021) Pagi.

Lanjutnya, Penumpang yang lompat dari atas KMP. Kalabia yakni bernama Mustarif yang berusia 38 Tahun diperkirakan lompat dari atas Kapal kurang lebih 2 mil dari Pelabuhan Fakfak. Dan lokasinya masih didalam kolam bandar Fakfak, nampak terlihat Mustafa saat diamankan Polairud Polres mengalami sedikit Gangguan Jiwa.

“Korban sudah ditemukan hidup di sebuah bagang ikan dan telah dijemput Satuan Gabungan Pencarian Satpolairud, Basarnas Pos Fakfak. Mustarif sekarang diamankan di Mako Satpolairud Polres Fakfak, bersama keluarga sedang dirembuk untuk diberangkatkan ke Sorong melalui kapal laut, “Tuturnya

Tambahnya, Untuk lebih aman korban dipindahkan ke Sel Pos Sub Sektor KP Laut Polres Fakfak, sambil menunggu besok untuk dipulangkan ke Sorong melalui KM. Tatamailauw. (EM/02)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Kehangatan Buka Puasa Bersama di Rutan Polres Fakfak

16 Maret 2025 - 08:25

Polres dan Polsek Fakfak Berbagi Takjil, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan

15 Maret 2025 - 11:31

IMSA Polinef Gelar Aksi Berbagi Takjil dan Bukber, Perkuat Kebersamaan di Bulan Ramadhan

14 Maret 2025 - 17:45

Pedagang di Sepanjang Jalan Dr. Salasa Namudat Minta Kepastian Lokasi Jualan Pasca Surat Edaran Pemkab Fakfak

14 Maret 2025 - 16:13

Di Fakfak, Polres dan Disperindag Temukan Ketidaksesuaian Ukuran Minyak Goreng

12 Maret 2025 - 20:02

Trending di Fakfak Terkini
WhatsApp
error: