Menu

Mode Gelap
Distribusi Makanan Bergizi Gratis di Fakfak, Dukungan Polri untuk Cegah Stunting Honorer Fakfak Audiensi Bersama BKPSDM, Bahas Kejelasan Formasi PPPK Tahap II Menag Buka Peluang Umrah dan Haji Lewat Jalur Laut: Lebih Murah, Lebih Terjangkau Adat Menyatu dengan Iman: Gereja Maghi Warnai Pembangunan GPI Eden Wagom Fakfak Polda Papua Barat Selidiki Tambang Ilegal Waserawi, Warga Diimbau Tetap Tenang Tiga Prajurit Langgar Disiplin, Danrem 182/JO Ambil Tindakan Tegas

Pendidikan

Dandim 1803/ Fakfak Kampanyekan Penerimaan Prajurit TNI AD Ke Siswa/Siswi Smansa Fakfak

badge-check


					Dandim 1803/Fakfak Letkol Inf Gatot Teguh Waluyo berikan Materi Wawasan Kebangsaan (Wasbang) dan Kampanyekan Penerimaan Prajurit TNI AD kepada Siswa Siswi Kelas XII SMA Negeri 1 Fakfak, (Sumber: Media Center 1803/ Fakfak) Perbesar

Dandim 1803/Fakfak Letkol Inf Gatot Teguh Waluyo berikan Materi Wawasan Kebangsaan (Wasbang) dan Kampanyekan Penerimaan Prajurit TNI AD kepada Siswa Siswi Kelas XII SMA Negeri 1 Fakfak, (Sumber: Media Center 1803/ Fakfak)

Embaranmedia.com, Fakfak – Dandim 1803/Fakfak Letkol Inf Gatot Teguh Waluyo berikan Materi Wawasan Kebangsaan (Wasbang) dan Kampanyekan Penerimaan Prajurit TNI AD kepada Siswa Siswi Kelas XII SMA Negeri 1 Fakfak, yang bertempat di Ruang Aula SMA Negeri 1 Fakfak, Senin (24/01/2022).

Dalam Pemberian Materi Wawasan Kebangsaan Dandim 1803/Fakfak menyampaikan agar para siswa harus berani tampil sebagai generasi penerus yang berkepribadian dengan mencontoh semangat Juang Para Pahlawan dalam mempertahankan Keutuhan NKRI dari tangan penjajah.

Selain itu dalam kesempatan tersebut Dandim juga menyampaikan bahwa di awal Bulan Februari akan di buka Penerimaan Prajurit TNI AD Gelombang 1 Tahun 2022 untuk itu kepada para siswa yang berkeinginan dan bercita-cita ingin menjadi Prajurit TNI AD dapat mempersiapkan diri terutama Kesehatan.

Di akhir Kegiatan Dandim 1803/Fakfak berpesan agar rajinlah belajar dan menuntut ilmu agar kelak dapat menjadi generasi penerus yang handal dan dapat diandalkan di kemudian hari. (EM/03)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Mendiktisaintek Dorong Polinef Jadi Simpul Ekonomi Daerah dan Pusat SDM Unggul

5 Juli 2025 - 12:17

Mahasiswa Polinef Ciptakan AI untuk Pembelajaran Koding, Dapat Perhatian Khusus dari Dinas Pendidikan Fakfak

5 Juli 2025 - 12:08

Polinef Butuh Dukungan Menteri, Direktur Usulkan Prodi Sesuai Kebutuhan Industri Daerah

4 Juli 2025 - 16:47

Disdikpora Fakfak Tegaskan Larangan Pungli di Sekolah: Pendidikan Gratis Harus Dijalankan

2 Juli 2025 - 16:11

Disdikpora Fakfak Tegaskan Seleksi Beasiswa Afirmasi 2025 Transparan dan Khusus Anak Asli

2 Juli 2025 - 12:03

Trending di Pendidikan
WhatsApp
error: