Korem 182/Jazira Onim Gelar Acara Tradisi Penyambutan Pejabat Baru Danrem 182/JO

- Jurnalis

Senin, 18 April 2022 - 13:59 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Korem 182/JO Gelar Acara Tradisi Penyambutan Pejabat Baru Danrem 182/JO, (Sumber: Panrem 182/Jazira Onim)

Korem 182/JO Gelar Acara Tradisi Penyambutan Pejabat Baru Danrem 182/JO, (Sumber: Panrem 182/Jazira Onim)

Embaranmedia.com, Fakfak – Komando Resor Militer 182/Jazira Onim gelar tradisi penyambutan Pejabat Baru Danrem 182/JO Kolonel Inf Hartono, S.IP beserta Ibu Ketua Persit KCK Koorcab Rem 182 PD XVIII Kasuari di Makorem 182/JO Kab Fakfak. Senin (18/04/2022)

Acara tradisi penyambutan Danrem ini merupakan rangkaian kegiatan dari Penyerahan Jabatan Komandan Korem 182/JO oleh Pangdam XVIII/Kasuari kepada Kolonel Inf Hartono. S.IP.

Acara Tradisi Penyambutan dimulai dengan pengalungan selendang dan bunga oleh Kasrem 182/JO Letkol Arm Rico Ricardo Sirait. B.S., M.MDS. dan Ny. Fitri Rico, Wakil Ketua Persit KCK Koorcab Rem 182, penghormatan berjajar, Tarian Penyambutan dan Nyanyian selamat datang oleh seluruh Prajurit dan Persit serta Penciuman Dhuaja Korem 182/JO.

Tradisi Penyambutan ini merupakan bentuk penyatuan diri dengan satuan baru serta wujud kebanggaan serta kehormatan masuk dlm satuan baru dimana seluruh prajurit Korem 182/JO mengabdi kepada bangsa dan negara.

Baca Juga :  DPRD Fakfak Akan Segera Gelar Paripurna Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Danrem 182/JO Kolonel Inf Hartono, S.IP mengucapkan terima kasih kepada seluruh Prajurit dan Persit KCK Koorcab Rem 182 yang telah menyelenggarakan acara Tradisi ini.

“Sebagai Prajurit yang baru saya bersyukur dan berterima kasih telah diterima sebagai bagian dari satuan Korem Jazira Onim,” Ucap Danrem.

Danrem Berpesan Kepada Prajurit dan Persit KCK Korem 182/JO untuk selalu semangat dan bersyukur kepada Tuhan dimanapun berada, serta jauhi semua bentuk pelanggaran.

Baca Juga :  Waka Polres Fakfak Pimpin Apel Gelar Operasi Mansinam 2025, 7 Jenis Jadi Fokus Penindakan

Komandan Korem menyampaikan beliau akan memimpin dengan Hati, dan mengajak seluruh Prajurit untuk bersama-sama bertugas dengan penuh kesadaran, keikhlasan, persaudaraan saling menghormati, mengingatkan dan mengasihi satu sama lainnya untuk memajukan Korem 182/JO.

“Sebagai Komandan Korem Baru di Korem 182/JO, saya mohon doa dan dukungan para Prajurit sekalian demi kemajuan dan kejayaan Korem 182/JO,” Ujar Danrem. (EM/Panrem182/JO)

Berita Terkait

Satlantas Polres Fakfak Bagikan Bingkisan dan Stiker Imbauan kepada Pengguna Jalan
Waka Polres Fakfak Pimpin Apel Gelar Operasi Mansinam 2025, 7 Jenis Jadi Fokus Penindakan
Pekan Ini APBD 2025 Kabupaten Fakfak Ditargetkan Rampung
Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Pimpin Apel Terakhir, Untung Tamsil Titip Pesan ini ke ASN
Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Terpilih Siapkan Langkah Strategis untuk 100 Hari Pertama
DPRD Fakfak Gelar Rapat Paripurna, Resmi Tetapkan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025-2030
DPRD Fakfak Akan Segera Gelar Paripurna Penetapan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih
Jelang Putusan Dismissal, Bupati Fakfak Imbau Warga Jaga Stabilitas Keamanan Daerah
Berita ini 119 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:56 WIT

Satlantas Polres Fakfak Bagikan Bingkisan dan Stiker Imbauan kepada Pengguna Jalan

Senin, 10 Februari 2025 - 21:51 WIT

Waka Polres Fakfak Pimpin Apel Gelar Operasi Mansinam 2025, 7 Jenis Jadi Fokus Penindakan

Senin, 10 Februari 2025 - 21:45 WIT

Pekan Ini APBD 2025 Kabupaten Fakfak Ditargetkan Rampung

Senin, 10 Februari 2025 - 11:54 WIT

Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Pimpin Apel Terakhir, Untung Tamsil Titip Pesan ini ke ASN

Sabtu, 8 Februari 2025 - 22:15 WIT

DPRD Fakfak Gelar Rapat Paripurna, Resmi Tetapkan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih 2025-2030

Berita Terbaru

Pekan Ini APBD 2025 Kabupaten Fakfak Ditargetkan Rampung , (Foto: EM/AZT).

Pemerintahan

Pekan Ini APBD 2025 Kabupaten Fakfak Ditargetkan Rampung

Senin, 10 Feb 2025 - 21:45 WIT

error: