Bupati Fakfak Serahkan Bantuan Kendaraan Operasional Kepada 3 Kampung

- Jurnalis

Selasa, 11 Juli 2023 - 21:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Fakfak Serahkan Bantuan Kendaraan Operasional Kepada 3 Kampung, (Foto: EM/AZT).

Bupati Fakfak Serahkan Bantuan Kendaraan Operasional Kepada 3 Kampung, (Foto: EM/AZT).

Embaranmedia.com, FAKFAK – Bupati Fakfak Untung Tamsil, S.Sos, M.Si menyerahkan bantuan Kendaraan Operasional Kampung yang terdiri dari 2 (Dua) Unit Bus dan 1 (Satu) Unit Mobil Hilux kepada tiga Kampung di Kabupaten Fakfak. Penyerahan ini berlangsung usai Apel Kerja Bakti di Taman Satu Tungku Tiga Batu, Senin (10/07/2023) kemarin.

Baca Juga :  Hadiri Rakorda Bidang Kepemudaan dan Olahraga, Untung Tamsil: Fakfak Adalah Gudang Atlet

Adapun dua Kampung yang menerima Bantuan Bus yakni, Kampung Mas dan Kampung Werpigan. Sedangkan Kampung Tomage mendapatkan satu unit Mobil Hilux.

Baca Juga :  Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober, Danrem 182/JO Beri Pesan Ini

Bupati Untung Tamsil menyampaikan bahwa bantuan operasional ini nantinya akan mendukung proses pembangunan di Kampung UMKM dan sebagainya.

“Karena alat transportasi ini salah satu sarana pendukung untuk melaksanakan proses ekonomi yang ada di Kampung,”Katanya.

Baca Juga :  Jelang Hari HUT Ke-79 TNI, Danrem 182/JO Ajak Prajurit Berdoa Agar Rangkaian Kegiatan HUT TNI Lancar

Kemudian, Bupati Untung Tamsil didampingi Sekda Ali Baham Temongmere dan Kepala Dinas Perhubungan Taufiq Heru Uswanas menyerahkan secara simbolis Kunci Bus dan Mobil Hilux kepada Kepala Kampung atau perwakilan Kepala Kampung. (EM/AZT)

Berita Terkait

Tanggapi Angka Deflasi di Tanah Air, Presiden Jokowi Tekankan Pentingnya Keseimbangan Harga
Di RTH KH. Ma’ruf Amin, Danrem Kolonel Inf Aswin Kartawijaya Pimpin Upcara HUT TNI ke- 79 Tahun
Jelang Hari HUT Ke-79 TNI, Danrem 182/JO Ajak Prajurit Berdoa Agar Rangkaian Kegiatan HUT TNI Lancar
Pemkab Fakfak Raih Penghargaan Akuntabilitas Kinerja Tahun 2024
Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober, Danrem 182/JO Beri Pesan Ini
Kapolres AKBP Hendriyana Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2024
Pjs. Bupati Fakfak Pimpin Apel Senin Pagi, Ini Arahannya
Menteri PANRB Dukung Penguatan Tata Kelola di Lingkup Kementerian ESDM
Berita ini 46 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 20:10 WIB

Tanggapi Angka Deflasi di Tanah Air, Presiden Jokowi Tekankan Pentingnya Keseimbangan Harga

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 17:38 WIB

Di RTH KH. Ma’ruf Amin, Danrem Kolonel Inf Aswin Kartawijaya Pimpin Upcara HUT TNI ke- 79 Tahun

Jumat, 4 Oktober 2024 - 11:59 WIB

Jelang Hari HUT Ke-79 TNI, Danrem 182/JO Ajak Prajurit Berdoa Agar Rangkaian Kegiatan HUT TNI Lancar

Kamis, 3 Oktober 2024 - 08:42 WIB

Pemkab Fakfak Raih Penghargaan Akuntabilitas Kinerja Tahun 2024

Selasa, 1 Oktober 2024 - 17:35 WIB

Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober, Danrem 182/JO Beri Pesan Ini

Berita Terbaru

error: