Untung Tamsil Ucapkan Selamat Kepada Paulus Waterpauw Terpilih Jadi Ketua DPD Golkar Papua Barat

- Jurnalis

Minggu, 26 November 2023 - 12:00 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPC Gerindra Kabupaten Fakfak, Untung Tamsil (Foto: EM/AZT)

Ketua DPC Gerindra Kabupaten Fakfak, Untung Tamsil (Foto: EM/AZT)

Embaranmedia.com, FAKFAK – Paulus Waterpauw resmi terpilih sebagai Ketua DPD I Partai Golongan Karya (Golkar) Papua Barat periode 2020-2025 pada Musyawarah Daerah Luar Biasa (Musdalub) di Ballroom Aston Niu Manokwari, Sabtu (25/11/2023) kemarin.

Terpilihnya Paulus Waterpauw sebagai Ketua DPD Partai Golkar Papua Barat, mendapatkan ucapan dan apresiasi dari DPC Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Kabupaten Fakfak.

Baca Juga :  Paslon Samaun Dahlan - Donatus Nimbitkendik Resmi Ditetapkan, LO Santun Ajak Masyarakat Bersatu

Hal tersebut disampaikan Ketua DPC Partai Gerindra Fakfak, Untung Tamsil kepada media ini via, Minggu (26/11/2023) siang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Selamat dan sukses untuk Bapak Paulus Waterpauw yang terpilih sebagai Ketua DPD Partai Golongan Karya Provinsi Papua Barat Periode 2020-2025,”ucap Untung Tamsil.

Baca Juga :  Partai Gerindra Gelar KLB, Prabowo Kembali Terpilih Sebagai Ketua Umum dan Ketua Dewan Pembina

Untung Tamsil juga mengatakan, dengan terpilih Paulus Waterpauw sebagai Ketua DPD Partai Golkar Papua Barat maka akan lebih membawa sinergi dan strategi dalam percepatan pembangunan di Papua Barat.

Baca Juga :  Partai Gerindra Gelar KLB, Prabowo Kembali Terpilih Sebagai Ketua Umum dan Ketua Dewan Pembina

“Hadirnya Bapak Paulus Waterpauw di Papua Barat ini akan lebih membawa sinergi antar Papol di Papua Barat dan juga strategi percepatan pembangunan di Papua Barat, beliau sosok yang tepat untuk Partai Golkar dan Papua Barat,”pungkasnya.

Pewarta: AZT

Berita Terkait

Partai Gerindra Gelar KLB, Prabowo Kembali Terpilih Sebagai Ketua Umum dan Ketua Dewan Pembina
Paslon Samaun Dahlan – Donatus Nimbitkendik Resmi Ditetapkan, LO Santun Ajak Masyarakat Bersatu
Relawan Domanja Angkat Bicara: Fakfak Bukan Sebagai Dalang Kotak Kosong Pilgub Papua Barat 2024
Bodewin Wattimena-Ely Toisutta Menangkan Pilwalkot Ambon 2024
Konsolidasi Bersama OKP Partai Golkar, Said Al Idrus Ajak Dukung Ketum Bahlil Lahadalia
Menang Hitung Cepat Pilkada Maluku 2024, Hendrik Lewerissa Sampaikan Akan Rangkul Pesaing
Paslon DoaMu Silahturahmi Bersama Ratusan Masyarakat Bugis-Makassar di Fakfak
Panwas Distrik Fakfak Lantik 29 PTPS Dalam Pilkada 2024
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 Februari 2025 - 20:44 WIT

Partai Gerindra Gelar KLB, Prabowo Kembali Terpilih Sebagai Ketua Umum dan Ketua Dewan Pembina

Jumat, 7 Februari 2025 - 17:20 WIT

Paslon Samaun Dahlan – Donatus Nimbitkendik Resmi Ditetapkan, LO Santun Ajak Masyarakat Bersatu

Jumat, 13 Desember 2024 - 09:33 WIT

Relawan Domanja Angkat Bicara: Fakfak Bukan Sebagai Dalang Kotak Kosong Pilgub Papua Barat 2024

Selasa, 10 Desember 2024 - 12:58 WIT

Bodewin Wattimena-Ely Toisutta Menangkan Pilwalkot Ambon 2024

Sabtu, 30 November 2024 - 13:00 WIT

Konsolidasi Bersama OKP Partai Golkar, Said Al Idrus Ajak Dukung Ketum Bahlil Lahadalia

Berita Terbaru

error: