Sat Polairud Polres Fakfak Dampingi Dit Polairud Polda Papua Barat Salurkan Bansos Untuk TKBM

- Jurnalis

Selasa, 13 September 2022 - 17:09 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sat Polairud Polres Fakfak Dampingi Dit Polairud Polda Papua Barat Salurkan Bansos Untuk TKBM, (Sumber: Humas Polres Fakfak)

Sat Polairud Polres Fakfak Dampingi Dit Polairud Polda Papua Barat Salurkan Bansos Untuk TKBM, (Sumber: Humas Polres Fakfak)

Embaranmedia.com, Fakfak – Kepolisian Resor Fakfak melalui Jajaran Sat Polairud bersama Dit Polairud Polda Papua Barat kembali menyalurkan Bansos, selasa (13/9/2022), bertempat di Pelabuhan Fakfak.

Penyaluran bansos diberikan kepada Para TKBM (Tenaga Kerja Bongkar Muat) yang bekerja di Pelabuhan Fakfak, yang terdampak penyesuaian harga BBM.

Kegiatan tersebut dihadiri Wadir Polairud Polda Papua Barat AKBP Andy Prihastomo, SH. SIK. MH didampingi Kasat Polairud Polres Fakfak Ipda Andi Achmad Sudirman, SH, dengan melibatkan Personil Sat Polairud.

Sebanyak 20 Paket Bansos kali ini disalurkan kepada Para TKBM Pelabuhan Fakfak. Wadir Polairud Polda Papua Barat dan Kasat Polairud Polres Fakfak menyerahkan langsung bansos kepada TKBM.

Baca Juga :  Program Makan Bergizi Gratis Prabowo-Gibran Resmi Diluncurkan di Fakfak Papua Barat

Sebelumnya, pada kamis (8/9) yang lalu, Sat Polairud Polres Fakfak juga menyalurkan sebanyak 50 Paket Bansos kepada Nelayan dan Masyarakat Pesisir yang terdampak penyesuaian harga BBM.

Kapolres Fakfak AKBP Hendriyana, SE. MH., melalui Kasat Polairud Ipda Andi Achmad Sudirman, SH., mengatakan, kami dari Sat Polairud Polres Fakfak bersama Dit Polairud Polda Papua Barat kembali menyalurkan bansos kepada TKBM Pelabuhan Fakfak, sejak Pemerintah menetapkan harga BBM terbaru beberapa waktu yang lalu.

Baca Juga :  Danrem 182/JO Berikan Jamdan Kepada Prajuritnya, Ini Arahannya!

“Harapan Kami kegiatan ini dapat membantu meringankan beban TKBM yang terdampak penyesuaian harga BBM,”Katanya.

Selain itu, Turut hadir dalam kegiatan, Ka Polsubsektor KP3 Laut Fakfak Ipda Dodik Junaidi, SH. MH dan Para Personilnya. (EM/01)

Berita Terkait

Datangi Kemenpan-RB, Bupati Fakfak Seriusi Pengangkatan Honor Daerah Jadi P3K
Pelni Cabang Fakfak Terima Silahturahmi Pengurus HMP AP STIA Asy-Syafi’iyah Perkuat Kolaborasi
Program Makan Bergizi Gratis Prabowo-Gibran Resmi Diluncurkan di Fakfak Papua Barat
Danrem 182/JO Berikan Jamdan Kepada Prajuritnya, Ini Arahannya!
Upacara Pelantikan Perwira Menengah dan Perwira Pertama Polres Fakfak
Bupati Untung Tamsil Tegaskan SK Honorer Lingkup Pemkab Fakfak di Tahun 2025 Terus Diperpanjang
Bupati dan Wakil Bupati Fakfak Kembali Berikan Bantuan Sepeda Motor kepada para Guru
Polres Fakfak Paparkan Capaian Kinerja Selama Tahun 2024
Berita ini 93 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 16 Januari 2025 - 12:18 WIT

Datangi Kemenpan-RB, Bupati Fakfak Seriusi Pengangkatan Honor Daerah Jadi P3K

Senin, 13 Januari 2025 - 13:19 WIT

Program Makan Bergizi Gratis Prabowo-Gibran Resmi Diluncurkan di Fakfak Papua Barat

Jumat, 10 Januari 2025 - 06:37 WIT

Danrem 182/JO Berikan Jamdan Kepada Prajuritnya, Ini Arahannya!

Jumat, 10 Januari 2025 - 06:31 WIT

Upacara Pelantikan Perwira Menengah dan Perwira Pertama Polres Fakfak

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:22 WIT

Bupati Untung Tamsil Tegaskan SK Honorer Lingkup Pemkab Fakfak di Tahun 2025 Terus Diperpanjang

Berita Terbaru

Konseling & Rohani

Meraih Salat yang Khusyuk dengan Empat Langkah Praktis ini

Rabu, 15 Jan 2025 - 16:32 WIT

Hadapi Sengketa Pilkada 2024 di MK, KPU Fakfak Tunjuk Kantor Hukum Pieter Ell, (Foto: EM/ Istimewa).

KPU Kabupaten Fakfak

Hadapi Sengketa Pilkada 2024 di MK, KPU Fakfak Tunjuk Kantor Hukum Pieter Ell

Rabu, 15 Jan 2025 - 16:27 WIT

error: